Senin, 13 Januari 2014

Liburan Upin dan Ipin


Liburan Upin dan Ipin

Suatu hari, ada kakak beradik bernama upin dan ipin. mereka ingin berlibur ke monas tetapi mereka tidak punya uang, akhirnya mereka mengumpulkan uang selama 1 tahun dan akhirnya mereka pergi ke monas naik pesawat.

Sesampainya di indonesia mereka naik bemo ke monas, setelah di sana mereka naik ke puncak monas. saat mereka sedang asik bermain tiba tiba datang dari  kejauhan seorang monster bernama hulk. dia menculik merka kemudian  di bawa ke tempat yang jauh dan terpencil.

Tidak lama, berita penculikan itu sampai ke telinga pahlawan jakarta bernama si pitung. lalu si pitung langsung mencari tempat di mana mereka di culik. setelah mencari berhari hari akhirnya pitung berhasil menemukan mereka.

Setelah disana pitung berusaha untuk menyelamatkan upin dan ipin, tetapi dihadang oleh hulk, hulk menghalangi pitung untuk menyelamatkan upin dan ipin. tiba-tiba hulk menyerang si pitung, tetapi pitung berhasil menghindar dan pertengkaran pun tidak dapat dihindari.

Setelah lama berkelahi akhirnya si pitung menangdan berhasil menyelamatkan upin dan ipin. akhirnya mereka bisa berlibur ke monas dengan nyaman, aman dan ceria. setelah seharian bermain di mionas upin dan ipin bertemu SBY mereka pun menginap di rumah SBY.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar